semoga tahun ini adalah tahun kesuksesan dan kebahagiaan buat kita semua...
semoga harapan , cita cita dan cinta yang kita rencanakan di tahun 2008 dapat terwujud di tahun 2009 ini....
Kawan, pada malam pergantian tahun 2008 ke 2009 ini...
saya merayakannya di Pantai Carnaval Ancol...
ngga sengaja memang, kebetulan junior kebanggaan saya Iptu James Hutajulu Kanit Reskrim Polsek Pademangan lagi punya hajat di Ancol dengan mengundang Peterpan , Ungu , Changcuter...
Kebetulan juga Gubernur DKI Jakarta , Kapolda Metro Jaya, Ketua DPRD DKI Jakarta ikut juga meralaikan pesta pergantian tahun baru di Ancol,....
sebagai tradisi yang lalu lalu , pesta pergantian tahun ini di warnai dengan pesta kembang api...
tak mau kehilangan moment , saya coba abadikan pesya kembang api di pantai Carnaval ancol....
sekali lagi saya ucapkan , " selamat tahun baru 2009 "
semoga tahun ini adalah tahun yang terbaik buat kita semuaaaaaa,
Amin.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar