http://nurman1999.multiply.com/
30 Agustus 2008
MOTOR PINTAR
Motor ini diberi gandengan dari kotak besi, yang mempunyai kegunaan multi fungsi. Motor pintar ini dirancang atas dasar dan ide dari Solidaritas Istri Kabinet Indonesia Bersatu bekerja sama dengan Universitas Nasional Jakarta. Motor ini berfungsi menjadi perpustakaan keliling, yang dilengkapi dengan buku-buku cerita bergambar, DVD, Televisi, Laptop, dan permainan anak-anak. Selain itu juga dapat berfungsi sebagai Posyandu.
Motor pintar diatas adalah sumbangan dari Ibu Presiden SBY kepada Polri. Dan rencananya , Motor pintar ini akan di sebar di seluruh Polda-polda guna meningkatkan minat baca anak-anak dan masyarakat Indonesia.
Langganan:
Postingan (Atom)